Rabu, 24 Oktober 2012

Perbedaan Nahwu dan Shorof

Nahwu adalah ilmu yang mempelajari kaidah untuk mengenal fungsi-fungsi kata yang masuk pada kalimat, mengenal hukum akhir kata, dan untuk mengenal cara mengi’rob.

Shorof adalah ilmu yang mempelajari kaidah pembentukan dan perubahan kata.

--------------------------------------------------------------------
Perbedaaan Nahwu dan Shorof:

  1. Ilmu nahwu mempelajari kata setelah kata tersebut masuk ke dalam kalimat, adapun shorof mempelajari kata sebelum kata tersebut masuk ke dalam kalimat.
  2. Ilmu Nahwu mempelajari hukum akhir kata, adapun ilmu shorof mempelajari pembentukan dan perubahan kata, dan umumnya di awal dan tengah kata.

Tidak ada komentar: